KM Nesw Edisi 70 Desember 2020
Cilegon, 30 November 2020, Rumah Sakit Krakatau Medika meresmikan layanan kesehatan baru yaitu Hiperbarik Oksigen Terapi, pelayanan Hiperbarik Oksigen Terapi diresmikan oleh Kabid Pelayanan Dinas Kesehatan Kota Cilegon yaitu dr.Kamilah Hafid Elfatah mewakili pemerintah Kota Cilegon.