Menurut CDC (Center for Disease Control and Prevention) bahwa orang lanjut usia (lansia) yang berusia diatas 65 tahun lebih rentan; dan akan mengalami tingkat keparahan yang lebih tinggi terhadap infeksi COVID-19; bahkan dapat menyebabkan kematian.
Obesitas adalah kondisi tubuh seseorang kegemukan; merupakan kelebihan lemak tubuh yang terakumulasi sedemikian rupa sehingga dapat meningkatkan resiko buruk terhadap tingkat harapan hidup dan bagi kesehatan.
Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) adalah penyakit yang ditandai dengan hambatan aliran udara di saluran napas yang tidak sepenuhnya bisa kembali normal. Hambatan aliran udara ini makin lama makin berat (kronik progresif) dan berhubungan dengan respons terhadap partikel atau gas yang beracun atau berbahaya.
Di Indonesia, terdapat dua jenis sumpah yang dipakai dalam pelantikan dokter, yakni berdasarkan Kode Etik Kedokteran Indonesia (KODEKI) 2012 dan PP 26 tahun 1960 tentang Lafal Sumpah Dokter, dan isi keduanya kurang lebih sama.
Junk food adalah makanan yang mempunyai kalori tinggi tapi nilai gizinya sedikit alias minim atau sama sekali tidak ada nilai gizinya. Junk food ada didalam makanan yang tinggi kadar garamnya, tinggi lemak, mengandung soda, makanan yang mengandung bahan aditif (pengawet, pewarna, pemanis buatan, penambah cita rasa), makanan yang dimasak terlalu lama/dihangatkan berulang-ulang.
Setiap perusahaan dimana terdapat kegiatan bisnis dapat ikut berpartisipasi mencegah dan memperlambat penyebaran COVID-19; minimal melakukan antisipasi untuk memastikan bahwa dilingkungan perusahaanya tidak terjadi penyebaran.